Senin, 10 Mei 2010

Ponsel HTC S740

Ponsel HTC S740 merupakan paduan yang sangat menarik.Ponsel ini memadukan desain ponsel dengan PDA phone.Desain ponsel terlihat dari bentuknya yang ramping serta adanya tombol keypad.

Sedangkan kesan PDA phonenya muncul karena tersedianya qwerty keyboard bermekanisme sliding.Kesan PDA phone yang lebih nyata dari fitur yang terkandung di dalamnya karena sudah memenuhi standar PDA phone, seperti bersistem opersai microsoft windows mobile 6.1 standart, support wifi, pocket office dan GPS built in.

Spesifikasi:
Jaringan:GSM triband 850/900 1800/1900 Mhz dan 3G/HSDPA 2100 Mhz.
Dimensi:11,63x4,34x1,63 cm.
Prosesor:Qualcomm MSM7225,528Mhz.
Sistem operasi:Microsoft windows mobile 6.1 standart.
Layar:TFT 65K 240x320 pixel 2,4 inch.
Kamera utama:3,15 Mega pixel 2048x1536 piksel.
Video recorder:ya.
Data transfer:Wifi, HSDPA, 3G, Edge, GPRS.
Konektivitas:Bluetooth A2DP, kabel data.
Memori internal:256 MB.
Memori eksternal:Micro Sd.
Messaging:Sms, mms, email.
Browser:WAP 2.0/xHtml, Html.
Support file audio:Mpeg-4

Fitur lain:
Audio/video player, Java MIDP 2, bulit in GPS with A-GPS, pocket office.
Baterai:Lithium polymer 1050 mAh.
Waktu stanby:sampai 400 jam.
Waktu bicar:sampai 6,5 jam