Rabu, 16 Juni 2010

Sensor Capacitive

Sensor capacitive merupakan teknologi mengenali sentuhan, posisi dan sebagainya, berdasarkan efek capacitive coupling.
Sensor tersebut akan mengenali input dari benda yang menghantarkan listrik.

Jenis sensor ini banyak digunakan untuk trackpad laptop, mp3 player, ponsel hingga layer monitor.
Itulah kira-kira makna dari kata tersebut, jika kurang jelas mohon ditambahi gan.
Silahkan.