Halaman

Senin, 17 Mei 2010

Ponsel K-Touch H699

K-Touch H699 adalah ponsel baru yang dikeluarkan K-Touch.Merk yang satu ini memang merupakan penyempurna dari tipe lain keluaran mereka.Fitur yang lain daripada yang lain adalah adanya aplikasi Blacklist dan Azan.

Fitur Blacklist ini adalah sebuah fitur keamanan, dimana kita bisa memblok terhadap panggilan masuk yang tidak diinginkan.Kita tinggal pilih nomor-nomor yang tidak berkenan masuk ke hp.Lalu aktifkan fitur blacklistnya.

Sedangkan fitur Azan adalah sebuah fitur untuk panggilan shalat, dengan suara azan akan berkumandang setiap waktunya.Biar kita bisa beribadah tepat waktu.


Spesifikasi:
Di rilis: Mei 2010.
Harga: 500 ribuan.
Dimensi: 111x60x12 mm.
Bobot: 95 gram.
Baterai: Li-Ion 1100 mAh.
Waktu siaga: 120 jam.
Waktu bicara: 5 jam.
Layar: 2.2 inch, TFT 65 ribu warna.
Kamera: VGA.
Jaringan: Dual On GSM 900/1800 Mhz.
Memori eksternal: MicroSd up to 4 GB.
Konektivitas: GPRS 12, kabel micro usb, bluetooth.
Messaging: SMS, MMS.
Aplikasi: Twitter, facebook, frienster, yahoo, google talk, MSN, azan, alarm, Blacklist.
Isi paket: Ponsel K-Touch H699, charger, baterai, handsfree, micro USB, buku manual, kartu garansi.
Lain-lain: WAP 2.0, audio player, radio FM, perekam radio, perekam video, file manager, calender, larm, calculator.





untuk yang minta code, kode pabriknya K-Touch H699 adalah 1122

Setting auto gprs atau mms simpati/telkomsel:
ketik: sms kirim ke 6616
ketik: mms kirim ke 6616