Halaman

Senin, 03 Mei 2010

Virus Baru di Ponsel Symbian

Virus baru yang menyerang ponsel ber os symbian baru-baru ini menyerang pengguna ponsel di cina.Virus tersebut dinamakan virus MMS BOMBER.

Virus ini cara kerjanya mematikan program managemen, sehingga kita tidak dapat menguninstalnya.Virus ini menyerang jutaan pengguna ponsel di cina sana.Banyak amat ya.Jika dilihat dari angka jutaan tersebut maka bisa dipastikan penyebaran atau infeksinya mudah saja.

Akan tetapi aku kira jika pengguna ponsel tidak sembarangan menggunakan hp mereka, rasanya kemungkinan terjangkiti virus ini sangatlah kecil.
Apakah virus ini di buat untuk tujuan tertentu atau demi keuntungan supaya orang membeli anti virus ini ya.

Aku harap dan semuanya pasti berharap virus bukan di sebar untuk mendulang keuntungan perorangan.