Halaman

Minggu, 25 Juli 2010

Akses Gmail Offline

Mungkin ini juga pernah di posting kawan-kawan blogger lain.
Tiada salahnya aku posting juga biar tidak lupa cara settingnya.
Kalaupun lupa aku tinggal masuk ke blogku dewe daripada lari ke blog orang.

Cocok juga jika pakai ponsel juga.
Cara setting Gmail Offline di sini maksudnya kita mencopy file email yang masuk kemudian dibaca saat offline, saat sedang tidak sibuk, mengirit biaya lagi dan tentunya untuk membackup data email kita di Gmail.

1.Masuk ke Gmail >setting >pilih menu offline.
2.Centang "Enable offline Mails".
3.Klik Save dan next.
4.Software gears > Ok
5.Langkah selanjutnya ikutin aja, klik ok.