Pasar aplikasi android market merupakan unggulan lain dari android.
Tak kurang ada 50 ribu lebih aplikasi di sana dan menjadikannya sebagai pasar online nomor dua setelah Apple Store.
Tetapi karena sifatnya yang terbuka, Android market di prediksi akan berkembang sangat cepat dan mungkin saja akan menyalip apple store yang sudah mengkolesi sekitar 240 ribu aplikasi.
Sifatnya yang open source akan menjadikan malapetaka tersendiri.
Tentunya dengan open source pasti ada aplikasi yang tidak sip / sampah ikut di sana.
Dari itu selektif adalah kata yang pas jika ingin mengunduh aplikasi di sana.
Sesuaikan ponsel dan aplikasi yang kompatible.