Halaman

Sabtu, 13 November 2010

Apa Palm OS

Palm OS diluncurkan pertama kali pada tahun 1996 yang merupakan sebuah sistem operasi untuk perangkat digital yang dikembangkan oleh PalmSource Inc yang ditujukan untuk berbagai merk PDA (Personal Data Assistant).

Palm OS dirancang agar mudah digunakan dan memiliki cara kerja mirip dengan microsoft windows.

Dalam sebuah PDA, OS Palm dipaketkan dengan address book, jam, catatan, menu sinkronisasi (sync), viewer dan aplikasi keamanan.