Halaman

Minggu, 27 November 2011

Kelebihan Kekurangan Nokia 700

Pada Nokia 700 sayangnya tidak ada kamera depan, sehingga aktivitas video call agak terganggu karena harus memakai kamera belakang.
Sedangkan lubang microsd dapat ditemukan di bagian dalam dan terhalangi oleh baterai.

Nokai 700 tersedia dalam 4 pilihan warna yaitu putih, hitam, biru dan merah.
Ponsel Full touchscreen ini dilengkapi dengan sensor accelerometer untuk merotasi antar muka secara otomatis.
Sensor proximity dan multitouch pun tersematkan juga.


Untuk sistem sudah menggunakan Symbian Belle serta dipersenjatai dengan prosesor 1 Ghz.
Kapasitas RAM agak tinggi sebesar 512 MB sedangkan memori internal sudah besar yaitu 2GB, sedangkan memori eksternal microsd mampu hingga 32 GB.
Hp ini dijual dengan harga 3 jutaan dan kayaknya sudah agak turun harganya sekitar 200 ribuan.

Dengan adanya symbian Belle akan memberikan pengalaman yang lebih menarik terutama dalam hal kinerja yang lebih cepat. meskipun kemampuan Belle aku rasa masih kalah dengan OS Android dan iOS.

Walaupun begitu, Nokia 700 menawarkan beberapa kekuatan yang tidak dimiliki pltaform lain yaitu Ovi Maps yang mampu mendukung navigasi offline. Belum lagi ada Ovi Music dengan jutaan lagu yang dapat diunduh secara gratis.

Kelebihan:
Kinerja jauh lebih lancar ketimbang symbian lama.
Ovi music dengan lagu gratis download.
Peta diberikan gratis.
Koneksi antar perangkat lengkap.

Kekurangan:
Tidak ada kamera depan.
Tidak ada sensor cahaya.
Ukuran layar terlalu sempit.

Spesifikasi:
Nokia 700