Jumat, 30 November 2012

Treq Turbo - Tablet Lokal Android Jelly Bean

Tablet android baru dari vendor lokal.
Android 4.1 Jelly Bean, vendor lokal pertama yang mengusung android Jelly Bean, khusunya di seri tablet. Prosesornya dualcore 1.6Ghz, sangat cepat unyuk vendor lokal.
Sebuah gebrakan baru dihadirkan oleh TREQ Indonesia ini.

Harganya adalah Rp. 1.450.000,-
Beratnya 360 grams.

Treq Turbo

Meski tak ada slot SIM dan bluetooth di tablet ini, tapi telah disediakan WIFI untuk urusan konektivitas.
Belum tahu harga jualnya karena baru saja diperkenalkan ke publik beberapa hari yang lalu.
Juga telah disediakan kamera sebanyak 2 buah, depan dan belakang. Meski RAM hanya 1GB, tapi dia ini sudah menggunakan DDR3.
Tablet ini tidak bisa digunakan untuk call dan sms, modem external support.

Treq Turbo

spesifikasi:
Layar 7-inch,1024x600 Resolution, Capacitive touchscreen
Processor Dual Core Cortex A9 1.6 GHz
GPU Quad Core Mali-400 Support Open GL
OS Android 4.1 Jelly Bean
RAM DDR3 1 GB
Internal Memory 8 / 16 GB
External Memory Expandable up to 32GB with TF Card
Built-in Wi-Fi 802.11 b/g/n (Tethering and Portable Hotspot)
Camera VGA Front Camera and 2MP Rear Camera
Gravity Sensor Four Dimensional Gravity Sensing
Touching Five-point Capacitive Touch, zoom in or out picture and webpage
Ports TF CARD SLOT, Micro USB, 3.5mm stereo headphone jack, DC-in jack
Colour Black and White
Baterai 3600 mAh