Halaman

Kamis, 14 Maret 2013

4 Tipe Layar Anti Gores

Seiring dengan berjalannya waktu, layar ponsel dibuat anti gores. Bahkan saat ini sudah merajalela di pasar ponsel Indonesia.
Lalu bagaimana cara memilih layar yang anti gores ini, tentu saja kita harus mengerti arti anti gores yang ditampilkan di spesifikasinya.

Nah, kalau sudah tahu namanya, langkah selanjutnya adalah dengan mengetahui kegunaan atau fungsi anti gores yang dimaksud.
Misal saja antiglare, dia ini maksudnya adalah nati sidik jari dan minyak. Jadi meskipun kita menyentuh layar, tidak akan meninggalkan sidik jari.


Setidaknya ada 4 buah tipe layar yang anti gores, yaitu:
  1. Antigores Antiglare
  2. Antigores Clear
  3. Antigores AntiSpy
  4. Antigores Mirror




Berikut Menurut Macam Nama dan fungsinya Anti Gores

1. Clear adalah antigores yang bersifat clear dan tidak anti minyak

2. Antiglare adalah antigores yang anti sidik jari dan anti minyak dan sedikit agak dove

3. AntiSpy adalah Antigores yang fungsinya agar gadget kita tidak bisa dilihat orang lain dari sisi kiri/kanan karena terlihat gelap

4. Mirror adalah antigores yang bersifat seperti kaca.