Jumat, 19 September 2014

Samsung Galaxy V Warna Putih SM-G313HZ

Samsung Galaxy V hadir dengan dukungan layar sentuh berteknologi TFT kapasitif touchscreen yang memiliki diagonal sebesar 4 inci dengan resolusi FWVGA 854 x 480 piksel yang mampu menghasilkan kerapatan 233 piksel per inci. Spesifikasi yang diusung oleh ponsel ini tidak jauh berbeda dengan smartphone kelas murah Samsung lainnya.

Sektor performa, Samsung Galaxy V hadir dengan dukungan chipset Spreadtrum SC6815 dengan prosesor single-core ARM Cortex-A7 berkecepatan 1,2GHz dipadukan dengan pengolah grafis dari Mali-400 serta dukungan dari memory RAM sebesar 512MB.

Samsung Galaxy V

Samsung membenamkan Galaxy V dengan dukungan sisi konektivitas yang cukup lengkap. Beberapa fitur konektivitas yang dimiliki diantaranya adalah WiFi, Bluetooth, 3G HSPA, port microUSB, dan dual SIM. Samsung Galaxy V juga dibekali dengan dukungan memory internal berkapasitas 4GB dan juga dilengkapi dengan dukungan memory eksternal via slot microSD hingga kapasitas 32GB.




Samsung juga membekali Galaxy V dengan kamera resolusi 3 megapiksel lengkap dengan LED flash yang mampu merekam video dengan resolusi VGA @24fps. Smartphone Samsung Galaxy V ini dibekali baterai berkapasitas 1500mAh.

Spesifikasi

Harga
RP 1.184.000
Ukuran (L x W x H cm) 12.12 x 6.27 x 1.065 cm
Berat (kg) 0.1 kg
Ukuran Layar (in) 4.0
Hard Disk 4
RAM 512
Kapasitas Penyimpanan 4
Megapiksel 3.0
Garansi produk Garansi Resmi Samsung Indonesia 1 Tahun
Koneksi Nirkabel Bluetooth|WiFi|3G
SIM 2
Tipe Processor single-core ARM Cortex-A7 1.2GHz
Sistem Operasi Android Kitkat

Tempat beli di lazada saja:
Samsung Galaxy V SM-G313HZ

sumber: lazada