Selasa, 11 Desember 2012

Spesifikasi ADVAN Vandroid T1C-i

Dengan memiliki tablet 7-inch ini, akan mendaptkan daya tahan baterai yang prima sebagai alternatif pilihan yang bisa diandalkan. Kita tanpa harus sering-sering mengecas baterai untuk melakukan aktivitas yang beragam.
Oh iya, tablet ini diperkenalkan atau dirilis pada bulan Oktober 2012 yang lalu, dan lewat tablet inilah advan berhasil menyabet sebagai The Best tablet dari vendor nasional.
Harga yang ditawarkan adalah sekitar 1,7 jutaan, layar IPS. Dan ini generasi penerus dari vandroid T1C yang masih berprosesor 800 Mhz yang diperkenalkan terlebih dahulu.
Sulitnya posting hal beginian, karena nama barangnya sama, tapi fiturnya berbeda.

ADVAN Vandroid T1C-i

Spesifikasi Advan Vandroid T1C-i:
Jaringan: GSM, HSDPA 900/2100 Mhz.
Layar: 7-inch kapasitif touchscreen with IPS, 1024x600 pixels, multitouch 5 points.
OS: Android 4.0 ICS.
CPU: Snapdragon Qualcomm 1 Ghz.
Kamera:
5MP, autofocus, LED Flash, 2592x1936 pixels.
Audio/video player.
Memori: 4GB storage, RAM 512MB, support microSD up to 32GB.

Konektivitas:
WIFI.
HSDPA, GPRS/EDGE.
Bluetooth.
Jack audio 3.5mm.

Messaging:
SMS(threaded view).
MMS.
Email.
Push email.
IM.
New Advan Vandroid T1C

Fitur lain:
Document to Go.
App killer.
Astro.
Battery indicator.
Bubble balster.
Crosswords.
Drink beer.
Task manager.
Facebook sync.
File explorer.
Flash player.
Free ebook reader.
Mine sweeper.
News reader.
Sound recorder.
Youtube.
Navigation.
Maps.
Play store.
SlideME market.
Slide store.
Oi notepad.
Office suite.
dan lain-lain.

Baterai:
4200 mAh.

Lalu apa kelebihan dan kekurangan tablet advan vandroid T1C-i ini.