Akan segera hadir Asha berikutnya keluaran
Nokia dengan mengandalkan
WIFI, 3G dan QWERTY. Jadi saat ini kita masih menunggu kehadiran
Nokia 603 dan Asha 302 ini untuk hadir di tengah pasar Indonesia.
Keduanya terbilang
baru
|
Nokia Asha 302 |
Penjelajahan web dan jejaring sosial tak diragukan lagi selalu disematkan dalam
tipe baru nokia, maklum lagi trend. ihat tuh gambarnya, qwerty nya yang tengah, unik pada bagian angka 0 hingga 9.
|
Nokia Asha 302 |
Harga Nokia Asha baru adalah Rp.1.100.000,-
Spesifikasi Nokia Asha 302:
Dimensi | 115.2 x 58.8 x 13.5 mm |
Berat | 106 gram |
Desain | Klasik |
Metode Input | - Tombol QWERTY ringkas
- Tombol Navi 5 arah
- Tombol lunak
|
Layar | 2.4 inch, 240 x 320 pixel |
Baterai | BL-5J 1.320 mAh |
Konektivitas | Konektor- Konektor AV 3,5 mm
- Konektor Pengisi Daya 2,0 mm
Konektivitas nirkabelWLAN IEEE 802.11 b/g/n
Konektivitas lokal- Micro USB untuk pengisian daya, audio, dan data
- AV Nokia 3,5 mm
- USB OTG
- USB 2.0 Kecepatan Tinggi
|
Jaringan | - GSM 850
- GSM 900
- GSM 1800/1900
- WCDMA Band V (850)
- WCDMA Band VIII (900)
- WCDMA Band IV (1700/2100)
- WCDMA Band II (1900)
- WCDMA 2000
- WCDMA Band I (2100)
|
OS | S40 Asha |
Kamera | 3.2MP, Video QCIF |
Format audio | - AAC
- AAC+
- AMR-NB
- AMR-WB
- MIDI POLY 64
- MP3
- MP4
- WAV
- WMA
|
Format Video | - H.264/AVC
- MPEG-4
- WMV
- Format 3GPP (H.263)
|
Fitur Lain | - Nokia Billing
- Wallpaper
- Nokia Life Tools
- Tema
- Peta Nokia
- Jam Dunia
- VoIP
- Kios Nokia
- Windows Live/Hotmail
- Yahoo Mail
- Gmail
- SMS
- MMS
- Daftar nomor yang baru digunakan
- Daftar nomor yang baru digunakan
- Panggilan cepat
- Chat Nokia
- Windows Live Messenger
- Yahoo! Messenger
- Google Talk
- Nokia Messaging IM
- Radio FM stereo dengan RDS
- Teknologi Wi-Fi dan 3.5 G
|